Headlines News :
Home » , , » Repair Nokia X2-02 (Tidak Ada Lampu Layar)

Repair Nokia X2-02 (Tidak Ada Lampu Layar)

Written By Lemoters on Jumat, 29 Agustus 2014 | 15.40

punya kasus Nokia X2-02, tidak ada lampu layar

coba ukur tegangan VLED di kaki konektor LCD pin 12 pada saat nyalakan HP, keluar tegangan 30V

coba ukur tegangan VBAT_CS di kaki konektor LCD pin 13, tidak keluar 3.8V

kesimpulan, putus jalur VBAT_CS

berhubung titik VBAT terdekat tidak ada, langsung jumper aja dititik terdekat seperti pada gambar

solved


Gambar 1





Gambar 2



sumber tiroid
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. e-MoHolic - All Rights Reserved